Resep Udang Goreng Tepung Saus Telur Asin oleh Endiska
Inilah cara memasak Udang Goreng Tepung Saus Telur Asin. Resep Udang Goreng Tepung Saus Telur Asin yang dishare oleh Endiska bisa jadi 2 Porsi.
Resep Udang Goreng Tepung Saus Telur Asin
Porsi: 2 Porsi
Bahan-bahan
- 150 gram udang (ukuran sedang)
- 3 butir kuning telur asin matang (Cincang Kasar)
- 6 siung bawang putih
- 1 batang daun bawang
- 1 sendok makan air perasan jeruk nipis
- 1 batang daun bawang iris tipis
- bahan pelapis udang
- 100 gram tepung terigu
- 2 sdt tepung tapioka/kanji
- 1/2 sdt lada
- 1/2 sdt garam
- 2 butir putih telur
- secukupnya penyedap rasa (saya wajb pakai totole)
Langkah
-
Bersihkan udang, buang kepala nya. Lumur Udang dengan jeruk nipis agar tidak amis, bilas, lalu masukkan udang ke putih telur, gulingkan ke campuran tepung (tepung terigu, tapioka, lada, garam, totole)
-
Goreng udang dg metode deep fried agar renyah. Goreng setengah matang jangan terlalu kering.
-
Sementara itu, ambil 3 butir telur asin yg matang. Ambil kuning telur nya saja, lalu haluskan.
-
Cincang halus bawang putih, cincang kasar daun bawang
-
Tumis daun bawang dan bawang putih dg minyak (agak banyak) sampai bau nya harum
-
Masukkan kuning telur asin, ketika dimasukkan tumisan, kuning telur akan sedikit meleleh. Kemudian masukkan udang.
-
Jika kurang asin, tambahkan garam/ totole. Siap sajikan
Itulah tadi Resep Udang Goreng Tepung Saus Telur Asin, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Udang Goreng Tepung Saus Telur Asin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Udang Goreng Tepung Saus Telur Asin Oleh Endiska diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Udang Goreng Tepung Saus Telur Asin Oleh Endiska dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2019/10/resep-udang-goreng-tepung-saus-telur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.