Resep Sayur nangka muda (gori) oleh Suci Cahyati
Inilah cara membuat Sayur nangka muda (gori). Resep Sayur nangka muda (gori) yang dibuat oleh Suci Cahyati bisa jadi .
Resep Sayur nangka muda (gori)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 kg nangka muda
- Bumbu halus:
- 5 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1 sdt ketumbar
- 2 butir kemiri
- 1 sdt garam
- 1 pucuk sdt penyedap rasa
- Lain2:
- 3 lembar daun salam
- 1/2 butir santan
- 1 sdt gula pasir
- 1/2 bgkus masako
Cara Membuat
-
Rebus nangka muda sampai lunak
-
Sambil menunggu rebusan, haluskan smua bumbu halus
-
Tumis bumbu halus + daun salam sampai wangi
-
Tambahkan 1 gelas air
-
Masukkan nangka muda yang sdh d rebus
-
Koreksi rasa
-
Tambhkan gula pasir + masako
-
Masukkan santan
-
Matikan, taburi bawang goreng
Demikianlah Resep Sayur nangka muda (gori), Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sayur nangka muda (gori) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur nangka muda (gori) Karya Suci Cahyati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur nangka muda (gori) Karya Suci Cahyati dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2019/10/resep-sayur-nangka-muda-gori-karya-suci.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.