Resep Fruit Puding Cake Kiriman dari Nadiya Widad

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Fruit Puding Cake Kiriman dari Nadiya Widad
  • Resep Fruit Puding Cake oleh Nadiya Widad

    Dibawah ini adalah resep memasak Fruit Puding Cake. Resep Fruit Puding Cake yang dishare oleh Nadiya Widad bisa jadi .



    gambar untuk resep Fruit Puding Cake


    Resep Fruit Puding Cake


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan Cake :
    2. 4 butir telor utuh
    3. 75 gr terigu serbaguna (asli : 50 gr terigu dan 25 gr coklat bubuk)
    4. 75 gr butter leleh
    5. 80 gr gula pasir
    6. 1 sdt emulsifier (asli : 1/2 sdt baking powder)
    7. Puding 1 (busa) :
    8. 3 putih telor
    9. 1/4 sdt garam
    10. 25 gr gula pasir
    11. 2 sachet Nutrisari rasa jeruk larutkan dengan air hingga 400 ml
    12. 75 gr gula pasir
    13. 1 bks agar agar putih
    14. buah jeruk mandarin potong kecil
    15. Puding 2 (atas) :
    16. 1 bks agar agar putih
    17. 1 sdm jelly bubuk plain
    18. 1 sachet nutrisari jeruk larutkan dengan air hingga 400ml
    19. buah jeruk mandarin

    Langkah

    1. Cake : kocok telor + gula + emulsifier hingga kental berjejak. Masukkan terigu dikit dikit sambil dikocok rata dengan speed rendah. Tambahkan butter aduk balik lalu tuang keloyang persegi uk.20 cm tinggi 4 cm dan panggang di 190 dc sekitar 20 menit. Setelah matang keluarkan dari loyang dan pindahkan ke loyang persegi uk. 20 cm tinggi 7 cm. Siram dng air jerukkaleng. Sisihkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Puding busa : Campur agar + larutan nutrisari + 75 gr gula rebus sampai mendidih. Sisihkan. Kocok putel + garam hingga berbusa. Tambahkan bertahan 25 gr gula kocok sampai mengembang kaku. Lalu tambahkan larutan agar agar aduk rata. Tuang ke lapisan cake beri potongan jeruk tenggelamkan. Mulai mengeras tabur dengan jeruk utuh biarkan keras

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Puding atas : campur agar agar + jelly + larutan nutrisari masak sampai mendidih. Tuang perlahan kelapisan busa. Biarkan dingin baru masukkan ke lemari es

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Siap disajikan :)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Fruit Puding Cake, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Fruit Puding Cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Fruit Puding Cake Kiriman dari Nadiya Widad diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Fruit Puding Cake Kiriman dari Nadiya Widad dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2019/10/resep-fruit-puding-cake-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.