Resep Semur Bola-Bola Daging oleh Fitri Sasmaya
Berikut ini resep masakan Semur Bola-Bola Daging. Resep Semur Bola-Bola Daging yang ditulis Fitri Sasmaya bisa jadi .
Resep Semur Bola-Bola Daging
Porsi:
Bahan-bahan
- 700 gram daging
- 1500 ml air
- secukupnya kecap manis
- 4 lembar daun Salam
- 1 cm lengkuas
- 1 cm Jahe
- 4 butir cengkeh
- 1 sdm Gula merah
- secukupnya garam
- bumbu daging giling:
- 1/2 buah bawang bombai, potong2
- 1 sdt garam
- Bumbu halus:
- 4 siung bawang putih
- 1 sdm Ketumbar
- 4 buah Kemiri
- 10 buah bawang merah
- 1/2 sdt pala bubuk
- 1 sdt merica bubuk
Langkah
-
Giling daging sampai halus, tambahkan 1 sdt garam dan bawang bombai. Giling lagi. Sisihkan
-
Didihkan air lalu buat bulatan2 besarnya tergantung selera ya.
-
Rebus sampai matang.
-
Tumis bumbu halus tambahkan daun salam, lengkuas, cengkeh dan jahe. Tumis sampai harum dan matang. Masukkan bola2 daging, beri gula garam, kecap dan tuang air sisa rebusan bola daging(ambil kira2 500ml saja) Aduk2 sampai air menyusut, cicipi rasa, angkat.
-
Sajikan dengan nasi putih hangat.
Itulah tadi Resep Semur Bola-Bola Daging, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Semur Bola-Bola Daging diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Semur Bola-Bola Daging Oleh Fitri Sasmaya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Semur Bola-Bola Daging Oleh Fitri Sasmaya dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2019/04/resep-semur-bola-bola-daging-oleh-fitri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.