Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat Oleh Rirutami Ummu Yahya

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat Oleh Rirutami Ummu Yahya
  • Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat oleh Rirutami Ummu Yahya

    Inilah cara memasak Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat. Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat yang ditulis Rirutami Ummu Yahya dapat disajikan .



    gambar untuk resep makanan Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat


    Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 350 gr kikil tebal, potong sesuai selera
    2. 5 buah tahu kulit/sesuai selera, potong2 (jgn terlalu kecil Krn bisa hancur ketika dimasak)
    3. 3 siung bawang putih, iris
    4. 20 buah cabe keriting+cabe rawit/sesuai selera, iris
    5. 1 buah tomat potong2
    6. 350 ml air
    7. Secukupnya kecap
    8. Secukupnya garam (saya: 1 sdt munjung)
    9. 2 SDM gula pasir/sesuai selera manis masing2
    10. Secukupnya minyak

    Langkah

    1. Panaskan minyak, tumis bawang putih hingga harum, masukkan cabe dan tomat hingga layu

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Masukkan sisa bahan. Aduk2, tunggu hingga air surut setengahnya. Tes rasa. Angkat.sajikan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat Oleh Rirutami Ummu Yahya diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kikil Tahu kecap Pedas manis Mudah cepat Oleh Rirutami Ummu Yahya dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2019/04/resep-kikil-tahu-kecap-pedas-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.