Resep Bolu Nutrisari oleh Tatiara
Berikut ini adalah cara membuat Bolu Nutrisari. Resep Bolu Nutrisari yang ditulis Tatiara cukup untuk .
Resep Bolu Nutrisari
Porsi:
Bahan-bahan
- 8 butir telur
- 180 gr gula pasir
- 1 sachet nutrisari (jeruk peras)
- 250 gr tepung terigu
- 150 gr margarin
Langkah
-
Olesi loyang baking pan dgn margarin dan taburi terigu, sisihkan. Lelehkan margarin, sisihkan. Panaskan alas baking pan (api kecil).
-
Kocok telur, gula pasir dan nutrisari hg mengembang dan kental (jika adonan diangkat tdk jatuh).
-
Kecilkan mixer, masukan terigu sedikit2 kocok hg rata, tuangkan margarin cair sedikit2 kocok lg hg rata. Matikan mixer.
-
Aduk lg adonan dgn spatula (aduk balik dari bawah ke atas), tuang di loyang baking pan ratakan, bakar di atas kompor kurleb 20menit dgn posisi lubang dibagian tutup dibuka 1/2, jika bagian atas kue sdh tdk basah buka penuh lubangnya dan masak lg hg bagian atas kue matang (agak kecoklatan) baunya harum... angkat, keluarkan dari cetakan, dinginkan.
Demikianlah tadi Resep Bolu Nutrisari, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu Nutrisari diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Nutrisari By Tatiara diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Nutrisari By Tatiara dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2018/06/resep-bolu-nutrisari-by-tatiara.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.