Resep Abon ayam tanpa minyak (mpasi 1y +) oleh Sri Agustini
Berikut ini adalah cara membuat Abon ayam tanpa minyak (mpasi 1y +). Resep Abon ayam tanpa minyak (mpasi 1y +) yang dibuat oleh Sri Agustini dapat disajikan .
Resep Abon ayam tanpa minyak (mpasi 1y +)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg dada ayam
- bumbu :
- 4 siung bawang putih
- 1 cm kencur
- ketumbar
- 1/2 sendok teh garam
- secukupnya gula merah
- 1 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 50 ml santan
- 200 ml air
Cara Membuat
-
Cuci bersih ayam.. potong2 lalu kukus (saya lebih suka ayam nya dikukus daripada direbus)
-
Setelah ayam matang.. dinginkan sebentar lalu suir2 atau bisa juga di geprek
-
Ulek semua bumbu sampai halus
-
Didihkan air di wajan... masukan bumbu yang sudah dihaluskan tambahkan daun salam dan daun jeruk
-
Masukan ayam yang sudah di suir/di geprek dan tambahkan santan...
-
Aduk2 hingga air menyusut.. kecilkan api sangrai abon hingga kering dan kecoklatan... (yang sabar ngaduk nya ya mom biar ga gosong) ??
-
Setelah abon kering dan kecoklatan.. angkat dan abon siap disantap tambahkan nasi dan sayuran buat baby tersayang ????
Demikianlah Resep Abon ayam tanpa minyak (mpasi 1y +), Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Abon ayam tanpa minyak (mpasi 1y +) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Abon ayam tanpa minyak (mpasi 1y +) Karya Sri Agustini diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Abon ayam tanpa minyak (mpasi 1y +) Karya Sri Agustini dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2018/04/resep-abon-ayam-tanpa-minyak-mpasi-1y.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.