Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel Dari Bunda Irmawati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel Dari Bunda Irmawati
  • Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel oleh Bunda Irmawati

    Berikut ini adalah cara membuat Semur Ceker,Tahu,Wortel. Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel yang dibuat oleh Bunda Irmawati bisa menjadi .



    resep makanan Semur Ceker,Tahu,Wortel


    Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/4 kg ceker/kaki ayam
    2. 2 buah tahu kuning
    3. 1 buah wortel besar
    4. 1/2 bawang bombay kecil,iris
    5. 2 siung bawang putih
    6. 2 butir kemiri sangrai
    7. 1/2 biji pala atau sesuai selera
    8. 3 sdm kecap manis kental
    9. 1 sdt gula pasir
    10. 1/4 dari 1 lingkar gula jawa
    11. Secukupnya garam
    12. Secukupnya air
    13. 1 sdm mentega

    Langkah

    1. Bersihkan ceker dari kuku dan kulitnya lalu cuci bersih. Rebus ceker hingga mendidih lalu buang airnya dan rebus kembali hingga matang. NB:banyaknya air sampai ceker terendam.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Potong 1 buah tahu menjadi 4 bagian. Kupas wortel dan iris-iris.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Haluskan pala atau cukup ditumbuk kasar dan sisihkan. Haluskan bawang putih,kemiri,garam.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Lelehkan mentega dan tumis dengan bawang bombay hingga layu lalu masukan bumbu halus dan tumis hingga berubah warna. Tambahkan air sedikit,gula pasir,gula jawa,kecap manis,pala yang sudah dihaluskan,aduk rata. Tuang ke air rebusan ceker,tambahkan tahu dan wortel,masak hingga wortelnya matang. Siap disajikan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel Dari Bunda Irmawati diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Semur Ceker,Tahu,Wortel Dari Bunda Irmawati dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2018/01/resep-semur-cekertahuwortel-dari-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.