Resep Refreshing Mix Juice ? - Jesslyn's Kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Refreshing Mix Juice ? - Jesslyn's Kitchen
  • Resep Refreshing Mix Juice ? oleh Jesslyn's Kitchen

    Inilah cara membuat Refreshing Mix Juice ?. Resep Refreshing Mix Juice ? yang dibuat oleh Jesslyn's Kitchen dapat disajikan .



    resep makanan Refreshing Mix Juice ?


    Resep Refreshing Mix Juice ?


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bh sunkist potong2
    2. 1 bh air kelapa/ 1 ktk Hydrococo (sy pakai Hydrococo)
    3. 1 bh pear potong2 kotak/ bentuk bulat2
    4. 1 sdm selasih direndam di air matang, tunggu sampai mengembang semua, tiriskan
    5. Bahan u Agar:
    6. 1 bgks Nutrijell anggur
    7. 170 gr gula pasir
    8. Pewarna secukupnya(boleh di skip)
    9. 600 cc air
    10. Secukupnya Selai Blueberry (sy pakai merek Morin)
    11. Secukupnya es serut (sy masukkin es serutnya lumayan byk)
    12. Toping: Secukupnya madu/ karamel (sy pakai madu Alshifa)

    Cara Membuat

    1. Masukkan semua bhn agar ke panci, kecuali fruity acid dan pewarna, masak sampai mendidih.Angkat, setelah 2 menit masukkan fruity acid dan pewarna (jika suka), tuang ke loyang, Dinginkan, potong2

    2. Siapkan gelas, masukkan HydroCoco isi smp 1/4 gelas, masukkan selai Blueberry 1.5 sdm u tiap gelas, di dasar gelas

    3. Masukkan pear, agar2, dan sunkist secukupnya

    4. Masukkan es serut dan selasih, sirami dengan madu diatas es serut. Sajikan




    Demikianlah Resep Refreshing Mix Juice ?, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Refreshing Mix Juice ? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Refreshing Mix Juice ? - Jesslyn's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Refreshing Mix Juice ? - Jesslyn's Kitchen dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2018/01/resep-refreshing-mix-juice-jesslyn.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.