Resep Apem tepung beras oleh Rahmani dwi fajarsih
Dibawah ini adalah resep cara membuat Apem tepung beras. Resep Apem tepung beras yang dishare oleh Rahmani dwi fajarsih bisa disajikan .
Resep Apem tepung beras
Porsi:
Bahan-bahan
- 32 gr tepung terigu
- 100 gr tepung beras
- 100 gr gula pasir
- 1 sdt fermipan
- 1 sdt baking powder
- sesuai selera Pewarna
- 160 ml air
Langkah
-
Rebus gula dan air.
-
Tuang tepung beras dan terigu dlm satu wadah
-
Masukkan air gula yg masih hangat. aduk rata
-
Masukkan fermipan aduk rata. diamkan kurleb 30 menit. Tutup dg kain basah.
-
Setelah 30 menit aduk lagi sampai buihnya hilang..masukkan baking powder...aduk rata..
-
Siapkan cetakan yg bersih..tanpa ada minyak (kl ada minyak tdk ngembang)
-
Kukus selama kurleb 15-20 menit api besar
Demikianlah Resep Apem tepung beras, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Apem tepung beras diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Apem tepung beras By Rahmani dwi fajarsih diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Apem tepung beras By Rahmani dwi fajarsih dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2017/12/resep-apem-tepung-beras-by-rahmani-dwi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.