Resep Tahu Tek Surabaya Kiriman dari Elza Simple Kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tahu Tek Surabaya Kiriman dari Elza Simple Kitchen
  • Resep Tahu Tek Surabaya oleh Elza Simple Kitchen

    Berikut ini cara membuat Tahu Tek Surabaya. Resep Tahu Tek Surabaya yang dibuat oleh Elza Simple Kitchen bisa menjadi 2 porsi.



    resep makanan Tahu Tek Surabaya


    Resep Tahu Tek Surabaya


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 2 buah tahu cina ukuran sedang (saya pakai tahu coklat)
    2. 2 buah telur
    3. 1 kentang ukuran sedang (potong-potong)
    4. secukupnya toge
    5. ?? saus kacang
    6. 3 sdm kacang tanah goreng (saya pakai selai kacang yg crunchy)
    7. 1 sdm petis udang
    8. 1 siung bawang putih
    9. 2 cabai rawit merah (selera)
    10. secukupnya garam, air, dan kecap manis
    11. ?? pelengkap :
    12. kerupuk
    13. daun seledri
    14. bawang goreng
    15. lontong (saya skip)

    Langkah

    1. Goreng tahu dan kentang. Untuk telur bisa di dadar atau ceplok.

    2. Rendam toge dengan air panas sampai sedekit layu.

    3. Uleg / blender semua bahan saus kacang.

    4. Potong-potong tahu, susun semua bahan, siram dengan saus kacang, tambakan lagi sedikit kecap, taburi dengan bawang goreng dan seledri.

    5. Sajikan ??




    Demikianlah tadi Resep Tahu Tek Surabaya, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tahu Tek Surabaya diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu Tek Surabaya Kiriman dari Elza Simple Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Tahu Tek Surabaya Kiriman dari Elza Simple Kitchen dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2017/10/resep-tahu-tek-surabaya-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.