Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung - Yudhi Sutrisno

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung - Yudhi Sutrisno
  • Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung oleh Yudhi Sutrisno

    Inilah cara memasak Indomie ayam ala mie ketek lampung. Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung yang dibuat oleh Yudhi Sutrisno bisa jadi .



    resep makanan Indomie ayam ala mie ketek lampung


    Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus Indomie goreng
    2. 1 butir telur
    3. 3 siung bawang merah
    4. 1 siung bawang putih
    5. secukupnya Caisim
    6. sesuai selera Cabe

    Langkah

    1. Siapkan bahan2 nya disini saya memilih yang goreng karena tekstur mie yang goreng tidak mudah melar

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Iris bawang putih bawang merah caisim

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Tumis bawang merah bawang putih dengan 1 sendok minyak makan.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Setelah harum masukan telor lalu aduk

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Masukan 1/2 liter air rebus caisim dan mie nya.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Masukan bumbu mie instan dalam mangkok,

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Lalu masukan mie yang sudah matang, hidangkan tambahkan topping seperti mie ayam

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung - Yudhi Sutrisno diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Indomie ayam ala mie ketek lampung - Yudhi Sutrisno dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2017/04/resep-indomie-ayam-ala-mie-ketek.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.