Resep Cilok isi sosis keju oleh Cici Cyt
Berikut ini resep cara membuat Cilok isi sosis keju. Resep Cilok isi sosis keju yang dibuat oleh Cici Cyt bisa menjadi .
Resep Cilok isi sosis keju
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gram tepung sagu
- 2 sdm tepung terigu
- 100 ml air panas (secukupnya)
- 2 lembar bawang daun
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt penyedap rasa
- 1 buah sosis
- 1 buah keju (kraft yg sachet)
- Air untuk merebus
Cara Membuat
-
Masukkan tepung sagu, tepung terigu, bawang daun, garam, penyedap rasa, aduk rata.
-
Tambahkan air panas sedikit demi sedikit, uleni menggunakan tangan sampai bisa dibentuk.
-
Ambil sedikit adonan, lalu masukkan sosis dan keju yang telah dipotong-potong, lalu bentuk adonan menjadi bulat.
-
Air untuk merebus dimasukan kedalam panci lalu tambahkan minyak goreng, setelah mendidih masukkan cilok yg telah dibentuk tadi.
-
Cilok direbus sampai matang, biasanya cilok yg sudah matang akan mengapung keatas, angkat lalu tiriskan.
-
Cilok siap disajikan dengan bumbu sesuai selera ??
-
Cilok yg sudah direbus bisa dimasukkan kedalam freezer, kira kira tahan 2-3 hari, kalau mau dimasak tinggal direbus lagi deh ??
Demikianlah Resep Cilok isi sosis keju, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Cilok isi sosis keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cilok isi sosis keju By Cici Cyt diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cilok isi sosis keju By Cici Cyt dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2016/12/resep-cilok-isi-sosis-keju-by-cici-cyt.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.