Resep Brownies Kukus/BaseCakeUltahMySon oleh dapoer_ummu3A(liyanify)
Berikut ini resep Brownies Kukus/BaseCakeUltahMySon. Resep Brownies Kukus/BaseCakeUltahMySon yang ditulis dapoer_ummu3A(liyanify) cukup untuk .
Resep Brownies Kukus/BaseCakeUltahMySon
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 butir telur
- 2 sdt sp/ovalet
- 150 gr gula pasir
- 80 gr tepung terigu protein sedang
- 30 gr coklat bubuk van houten
- 1 sdt baking powder
- 1 sdt bubuk vanili (me: eaaens vanila)
- 75 gr DCC (coklat batang)
- 120 gr margarin
- 50 ml SKM coklat (skip)
- Tambahan:
- Butter cream
- Keju Parut
Langkah
-
Siapkan alat dan bahan. Panaskan kukusan. Poles loyang dg carlo Kw (ada di resep sblmnya). Atau bisa jg poles dg minyak kemudian alas dengan kertas baking. Lelehkan/tim DCC+margarin sampai leleh saja jangan mendidih. Dinginkan.
-
Mixer telur, sp, gula sampai kental, mengembang dan berjejak.
-
Tuang campuran tepung terigu, coklat bubuk dan BP yg sudah diayak. Aq bagi 3 x tahap. Mixer dg speed rendah sampai tercampr saja jgn over mix yah.
-
Tuang lelehan DCC dan margarin, aduk balik sampai tercampur rata. Pastikan tidak ada yg mengendap.
-
Tuang kecetakan. (((KALO yg pake lapisan tengah. Bagi 2 adonan. Kukus adonan pertama selama 10 menit. Kemudian tuang lapisan tengah (50 ml SKM coklat + 2 sdm adonan)kukus lagi 10 menit. Kemudian tuang adonan ke 2. Kukus sampai matang kira2 30 menit.)))
-
Kukus selama 30-45 menit.Jangan lupa lapisi tutup dg kain bersih. Tes tusuk kalo gak lengket berarti da matang.
-
Keluarkan dr cetakan
-
Me: bagi 2 kemudian poles dg buttercream dan keju parut
-
Poles sesuai selera
Demikianlah tadi Resep Brownies Kukus/BaseCakeUltahMySon, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Brownies Kukus/BaseCakeUltahMySon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Brownies Kukus/BaseCakeUltahMySon - dapoer_ummu3A(liyanify) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Brownies Kukus/BaseCakeUltahMySon - dapoer_ummu3A(liyanify) dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2016/05/resep-brownies-kukusbasecakeultahmyson.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.