Resep Pandan Chiffon cake - Resep simple bunda titi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pandan Chiffon cake - Resep simple bunda titi
  • Resep Pandan Chiffon cake oleh Resep simple bunda titi

    Inilah resep masakan Pandan Chiffon cake. Resep Pandan Chiffon cake yang dibuat oleh Resep simple bunda titi cukup untuk .



    resep makanan Pandan Chiffon cake


    Resep Pandan Chiffon cake


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan A:
    2. 100 gram tepung terigu
    3. 1 1/2 sdt baking powder
    4. 10 gram susu bubuk
    5. 10 gram tepung maizena
    6. Bahan B:
    7. 5 kuning telur
    8. 50 gram gula pasir
    9. 1 1/2 sdt pasta pandan
    10. 65 ml santan kental (aku pakai Kara kemasan kecil)
    11. 60 ml minyak goreng
    12. 1/2 sdt essence vanilla (optional aja)
    13. Bahan C:
    14. 7 putih telur
    15. 75 gram gula pasir
    16. 1/2 sdt garam

    Cara Membuat

    1. Bahan A: Ayak semua bahan A. Sisihkan

    2. Bahan B: Kocok kuning telur dan gula pasir sampai creamy dan kental. Masukkan santan, pasta pandan dan essence vanilla. Aduk rata. Masukkan campuran terigu (bahan A) sedikit demi sedikit sambil diaduk rata dg spatula atau whisker. Terakhir masukkan minyak goreng. Aduk rata. Sisihkan.

    3. Bahan C: Kocok putih telur dan garam sampai berbusa dan setengah mengembang. Masukkan gula pasir secara bertahap sedikit demi sedikit sambil terus dikocok sampai kaku

    4. Campur 1/3 putih telur ke adonan terigu (adonan hijau). Aduk rata dg spatula atau whisker. Campur lagi 1/3 sisanya dan aduk rata. Berulang sampai habis. Pastikan semua putih telur sudah tercampur rata (well blended) dg adonan. Aduk so gently, biar si busa putih telurnya gak rusak:)

    5. Tuang ke loyang chiffon (aku pakai diameter 22 cm) tanpa dioles.

    6. Panggang kurang lebih 50-60 menit sampai matang dan kecoklatan permukaannya.

    7. Setelah matang keluarkan dari oven dan segera balikkan loyang sampai cake dingin baru dikeluarkan dari loyang dg bantuan pisau tipis. Potong-potong.




    Demikianlah tadi Resep Pandan Chiffon cake, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pandan Chiffon cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pandan Chiffon cake - Resep simple bunda titi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pandan Chiffon cake - Resep simple bunda titi dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2015/08/resep-pandan-chiffon-cake-resep-simple.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.