Resep Asin Gabus Cabai Hijau Dari femmy aprilia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Asin Gabus Cabai Hijau Dari femmy aprilia
  • Resep Asin Gabus Cabai Hijau oleh femmy aprilia

    Dibawah ini adalah resep masakan Asin Gabus Cabai Hijau. Resep Asin Gabus Cabai Hijau yang dishare oleh femmy aprilia bisa menjadi .



    resep makanan Asin Gabus Cabai Hijau


    Resep Asin Gabus Cabai Hijau


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr ikan asin gabus
    2. 1 butir bawang bombay
    3. 5 buah cabai hijau besar, iris kasar
    4. 5 buah cabai rawit merah, iris kasar
    5. 3 buah tomat hijau, iris kasar
    6. 3 lembar daun jeruk nipis
    7. 1/2 cm lengkuas, memarkan

    Langkah

    1. Cuci bersih ikan asin gabus

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Didihkan air dalam panci dan rebus ikan asin gabus

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Angkat dan tiriskan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Goreng ikan asin gabus sampai matang. Sisihkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Panaskan minyak. Tumis bawang bombay hingga layu

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Masukan cabai hijau, cabai rawit merah, tomat dan daun jeruk nipis hingga layu

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Masukan ikan asin gabus. Aduk sebentar hingga rata

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Angkat dan sajikan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Asin Gabus Cabai Hijau, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Asin Gabus Cabai Hijau diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Asin Gabus Cabai Hijau Dari femmy aprilia diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Asin Gabus Cabai Hijau Dari femmy aprilia dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2015/05/resep-asin-gabus-cabai-hijau-dari-femmy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.