Resep Chocolate Cookies - goodtime KW oleh elyanied
Berikut ini adalah resep masakan Chocolate Cookies - goodtime KW. Resep Chocolate Cookies - goodtime KW yang dishare oleh elyanied dapat disajikan .
Resep Chocolate Cookies - goodtime KW
Porsi:
Bahan-bahan
- 85 gr tepung terigu
- 25 gr chocco powder
- 1/2 sdt Baking powder
- 1 butir telur
- 122 gr gula halus
- 113 gr margarin
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt vanila
- 75 gr oatmeal
- 75 gr cincang kasar (dcc, kacang tanah/mete)
- Secukupnya choccochips
Langkah
-
Ayak terigu, coklat bubuk dan BP. Sisihkan
-
Mixer gula, mentega, telur, garam dan vanila hingga lembut. Kurleb 1 menit. Masukan ayakan tepung terigu aduk rata pke spatula. Tambahkan potongan dcc, kacang dan oatmel. Aduk kembali hingga rata
-
Panaskan oven di suhu 170 dercel. Bentuk2 adonan (aku pke sendok dan garpu kecil) diatas loyang yg bersemir mentega dan tepung. Beri atasnya chochochips dan kacang.... oven slma 30 menit / sampai pinggirannya keras (ga prlu nunggu atasnya keras)
-
Pindahkan cookies ke tray pendingin dan diamkan 10-15 mnt (pas diangkat cookies bag atasnya msh empuk tp stlh set dia akan mengeras sendiri)
-
Masukan toples dan taro di meja dpn tv, besok2 pasti langsung habis ??
Demikianlah tadi Resep Chocolate Cookies - goodtime KW, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Chocolate Cookies - goodtime KW diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chocolate Cookies - goodtime KW - elyanied diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chocolate Cookies - goodtime KW - elyanied dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2015/04/resep-chocolate-cookies-goodtime-kw.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.