Resep Chiken Blackpepper oleh Heni Yahya
Berikut ini cara memasak Chiken Blackpepper. Resep Chiken Blackpepper yang ditulis Heni Yahya dapat disajikan 2 porsi.
Resep Chiken Blackpepper
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- Bahan
- 1/2 ayam bagian dada (saya plus 1 sayap)
- 4 siung bawang putih
- 1 buah bawang bombai
- 2 buah cabai keriting (saya kurangi, suami ga suka pedes)
- 2 buah cabai hijau
- 3 sdm saos cabai
- 2 sdm saos tomat (saya tidak pakai, stok habis ??)
- 2-3 sdm kecap
- 1-2 sdm lada hitam (saya satu setengah sdm)
- Secukupnya garam, air, minyak
Cara Membuat
-
Fillet atau potong ayam kecil-kecil
-
Potong bahan lainnya
-
Rebus ayam yang sudah dipotong dengan garam dan bawang putih yang digeprek, setelah matang, angkat, tiriskan
-
Panaskan minyak yang sekiranya cukup untuk menumis ayam, tumis ayam sebentar kemudian masukkan 3 bawang putih yang sudah dicincang dan cabai merah hingga wangi
-
Tuangkan saos sambal, kecap dan kemudian beri air hingga ayam terendam
-
Setelah menyusut beri cabai hijau dan bawang bombai,, aduk terus hingga air agak sat, sajikan dengan nasi hangat
Itulah Resep Chiken Blackpepper, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Chiken Blackpepper diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chiken Blackpepper Kiriman dari Heni Yahya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chiken Blackpepper Kiriman dari Heni Yahya dengan alamat Url: https://sgtcintamarshmallow.blogspot.com/2015/03/resep-chiken-blackpepper-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.